Apakah Perjanjian Kredit Sah Apabila Pinjaman Melebihi Batas Maksimum Pinjaman (Legal Lending Limit)?
Sumber Foto Pertanyaan: Halo DNT Lawyers! Saya memiliki teman bernama A yang merupakan pemegang saham mayoritas dengan jumlah saham 75% di PT X yang bergerak di bidang perbankan dan PT Y yang bergerak di bidang real estate. Pada suatu hari, PT Y akan melakukan pinjaman kepada PT X, tetapi bank memiliki ketentuan batas maksimum pinjaman (legal lending...Read Moreby Erick16th June 2022 Artikel, Hukum Perdata, hutang piutang, Informasi Hukum, masyarakat, Umum0 comments
Sifat Jaminan Gadai
Sumber Foto Jaminan gadai diatur dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata (“KUHPerdata”), mulai dari Pasal 1150 sampai dengan 1160 KUHPerdata. Unsur-unsur jaminan gadai sebagaimana yang tercantum dalam Pasal 1150 KUHPerdata adalah sebagai berikut: Adanya penyerahan kekuasaan benda gadai kepada kreditur pemegang benda gadai; Penyerahan kekuasaan...Read MoreJual Beli Online Di Lakukan Oleh Anak Di Bawah Umur, Apakah Sah Secara Hukum?
Sumber Foto Pertanyaan: Selamat pagi DNT Lawyers, perkenalkan nama saya Ridho. Saya ingin mengkonsultasikan berkaitan perbuatan yang dilakukan anak saya. Anak saya masih berumur 15 tahun, namun karena dia biasa memegang hp serta menggunakan aplikasi-aplikasi yang salah satunya E-Commerce pada suatu waktu ia melakukan pembelian secara online 2 baju dan...Read Moreby Erick6th June 2022 Artikel, Company Law, Hukum Ketenagakerjaan, Hukum Perdata, Hukum Perusahaan0 comments
Perbedaan Hubungan Kemitraan Dan Karyawan Kontrak Dalam Lingkungan Pekerjaan
Sumber Foto Pertanyaan: Selamat Pagi DNT Lawyers, perkenalkan nama saya Luna. Saya merupakan fresh graduate yang sedang mencari pekerjaan sesuai bidang saya yaitu Designer. Namun saya mendapati kebingungan karena diantara beberapa perusahaan yang meloloskan saya pada tahap interview, sebagian mengatakan bahwa hubungan kerja yang mereka berikan berupa...Read Moreby Erick23rd May 2022 Corporate Law Matter, Hukum Perdata, Mahasiswa, masyarakat, Media, News, Events and Media Release, Seminar, Umum, Webinar0 comments
2 Lawyers DNT, Ahmad Syarkowi Dan Subadria Nuka Menjadi Pembicara Dan Opening Speech Di acara Latihan Profesi Advokat Nasional Jilid 6 Yang di adakan oleh Suka Hukum
APAKAH ANDA MAHASISWA YANG MAU JADI PENGACARA PROFESSIONAL YANG SUKSES TAPI BINGUNG CARANYA…? Atau APAKAH ANDA PENGACARA TAPI BELUM TERLALU BANYAK MEMILIKI PENGALAMAN? Yuk Ikuti Latihan Profesi Advokat Nasional 6 Membahasan Tentang : – Strategi Penyusunan Gugatan Perdata Dalam Teori Dan Praktik Profesi Advokat – Strategi Menjawab/Membantah Gugatan...Read Moreby Erick20th May 2022 Artikel, Company Law, Corporate Law Matter, Hukum Perdata, Merger, Perjanjian0 comments
Ingin Membuat Business Contract? Kenali Syarat Sahnya!
Sumber Foto Business contract atau yang dalam bahasa Indonesia disebut sebagai kontrak bisnis merupakan suatu perangkat kaidah hukum antara dua orang atau lebih untuk yang satu mengikat dirinya kepada yang lain, atau di antara keduanya saling mengikat diri menimbulkan hak dan/atau kewajiban satu sama lain, untuk melakukan sesuatu atau tidak melakukan...Read Moreby Erick18th May 2022 Artikel, Hukum Perdata, hutang piutang, Investment, Banking and Finance Law, Perjanjian0 comments